Berdialog dan berdiskusi dengan Dewan Penasehat dan Dewan Pengawas IKARA Poltek ITB - POLBAN. Satu hal yang saya rasakan dan merupakan sua...
Berdialog dan berdiskusi dengan Dewan Penasehat dan Dewan Pengawas IKARA Poltek ITB - POLBAN.
Satu hal yang saya rasakan dan merupakan suatu kebanggakan sebagai bagian dari Keluarga Besar IKARA,,,, dinamika di dalam organisasi tidak pernah menghilangkan rasa kekeluargaan dan rasa memiliki sebagai suatu keluarga besar alumni RA.
Saya bercita-cita, mudah2an IKARA semakin terus berkembang, dewasa, dan menjadi organisasi kebangggaan kita semua alumni RA.
KOMENTAR